$type=carousel


WFS Berikan Pendamping Terhadap Tersangka Pembakaran Polsek Candipuro

  Bandar Lampung – Setelah terjadinya pembakaran Mapolsek Candipuro, Lampung Selatan (Lamsel) Selasa (18/5) sekira pukul 22.00 WIB. Polres L...

 

Bandar Lampung – Setelah terjadinya pembakaran Mapolsek Candipuro, Lampung Selatan (Lamsel) Selasa (18/5) sekira pukul 22.00 WIB. Polres Lampung Selatan telah mengamankan 14 orang yang diduga terlibat terhadap perkara itu untuk dimintai keterangan lebih lanjut.

Menanggapi hal tersebut Ketua Komisi II DPRD Lampung Wahrul Fauzi Silalahi, siap untuk menjamin bahkan akan memberikan pendampingan hukum untuk penangguhan penahanan 14 orang tersebut.

“Kita siap menjamin penangguhan penahanan dan juga tim hukum untuk mendampingi para pelaku pembakaran Mapolsek Candipuro,” ujarnya. Kamis (20/5/2021).

Ia menilai, pembakaran itu adalah buah kekesalan warga yang sejak lama resah dengan perilaku begal dan tidak mendapat respons cepat kepolisian setempat.

“Siap menjamin lantaran mereka juga korban dari kejahatan yang selama ini tidak ditangani dengan maksimal oleh polisi,” sambungnya.

Menurut politisi Partai Nasdem ini, warga yang ditangkap tersebut bukanlah penjahat sebagaimana begal yang selama ini bertindak jahat di wilayah itu.

“Maka dari itu penangguhan bisa menjadi solusi, ketimbang melakukan penahanan yang kontraproduktif dengan ketiadaan upaya polisi dalam menangani begal,” ungkapnya.

Namun demikian Wahrul Fauzi Silalahi prihatin atas pembakaran Mapolsek Candipuro, Lampung Selatan tersebut. Dirinya meminta masyarakat tidak bertindak anarkistis atas sering terjadinya peristiwa pembegalan di wilayah itu.

“Termasuk tidak lagi melakukan aksi perusakan terhadap sarana publik. Tapi kepolisian juga kita minta bergerak cepat menangkap pelaku begal yang kerap beraksi,” jelasnya

COMMENTS

Nama

ADVETORIA,6,ADVETORIAL,3,ADVETRIAL,1,AMPUNG UTARA,7,aparatur desa,1,BANDAR LAMPUNG,127,BOGOR,1,Bojonegoro,1,DAERAH,52,DEPOK,1,DINAS TENAGA KERJA,1,DKP,1,DPRD,1,DPRD PROV,274,GUBERNUR,1,HUKUM-KRIMINAL,8,Jakarta,17,Jambi,1,JAWA TIMUR,1,KOTA METRO,8,KRIMINAL,8,LAMPUNG SELATAN,5,LAMPUNG TENGAH,22,LAMPUNG TIMUR,2,LAMPUNG UTARA,22,LAMUNG UTARA,2,Lubuklinggau,1,Maluku,1,Mesuji,2,MTQ KE 50,1,NASIONAL,7,News,115,OLAHRAGA,2,OLARAGA,2,PEMERINTAH,7,PEMILU,2,PEMKOT,1,PEMPROV,38,PENDIDIKAN,6,PESAWARAN,18,Pesisir barat,1,POLITIK,30,PRINGSEWU,16,Sumatra Selatan,1,SURABAYA,1,TANGGAMUS,14,TERKINI,101,TULANG BAWANG,24,TULANG BAWANG BARAT,8,UMP,1,VIRAL,2,Way Kanan,9,WISATA,5,
ltr
item
MEDIA MERAH: WFS Berikan Pendamping Terhadap Tersangka Pembakaran Polsek Candipuro
WFS Berikan Pendamping Terhadap Tersangka Pembakaran Polsek Candipuro
https://analisis.co.id/wp-content/uploads/2021/05/SAVE_20210530_170529.jpg
MEDIA MERAH
https://www.mediamerah.com/2021/05/wfs-berikan-pendamping-terhadap.html
https://www.mediamerah.com/
https://www.mediamerah.com/
https://www.mediamerah.com/2021/05/wfs-berikan-pendamping-terhadap.html
true
3389097868023448841
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy